Seiring bertambahnya zaman, dan semakin krusialnya telepon seluler, Android memang menjadi pilihan sebagian besar orang. Tak kalah keren, Android menyediakan berbagai tipe HP yang sudah canggih dengan variasi harga yang sangat terjangkau. Bagi Anda pemakai Android, apakah sudah mengetahui cara mendownload video melalui google chrome di HP Anda?
Jika belum tahu, yuk, simak cara mudah download video di google chrome pada HP Android!
Cara Download Video di Google Chrome Pada HP Android
Berikut merupakan tutorial yang bisa Anda coba jika ingin mendownload video melalui google chrome yang ada pada HP Android Anda!
- Pastikan di HP Android Anda sudah terdapat aplikasi google chrome, bagi Anda yang belum memiliki aplikasi google chrome, tenang saja, Anda dapat mendownloadnya terlebih dahulu melalui Google Play Store. Tapi, biasanya aplikasi google chrome merupakan aplikasi bawaan HP, jadi, biasanya jika HP Android Anda baru, pasti aplikasi google chrome sudah tersedia.
- Jika di HP Android Anda sudah ada aplikasi google chrome, silahkan buka aplikasinya, Google chrome. Berikut merupakan contoh tampilan ikon aplikasi google chrome di HP Android.
- Silahkan Anda tentukan video yang akan Anda download. Caranya dengan menyalin atau mengcopy link dari video yang ingin Anda download. Videonya dapat Anda ambil dari berbagai sumber. Bisa video yang Anda dapatkan dari Youtube, Instagram, Twitter, Facebook, atau aplikasi yang lainnya.
- Jika sudah Anda tentukan video mana yang akan Anda download, jangan lupa linknya di salin ya, misal video yang Anda download berasal dari youtube, maka klik pilihan bagikan, kemudian pilih salin link/URL, jika Anda mendapatkan videonya dari Facebook, twitter, instagram atau aplikasi lainnya, caranya adalah dengan menekan titik 3 dan pilihan salin URL atau langsung copy alamat web saja.
- Jika link tersebut sudah Anda salin atau copy, silahkan paste ke tampilan alamat web di google chrome HP Android Anda
- Silahkan putar video tersebut
- Sambil menonton video tersebut atau Anda pause video saja supaya kuota Anda lebih hemat. Kemudian klik titik 3 yang terdapat pada ujung atas bagian kanan, kemudian klik download.
- Tunggu proses download video tersebut hingga selesai. Biasanya notifikasi sudah berapa persen video yang terdownload ada diatas HP Anda.
- Jika proses download video sudah selesai, biasanya terdapat notif atau pemberitahuan di bagian atas layar HP Anda bahwa download telah selesai
- Jika sudah terdapat pemberitahuan atau notification tersebut, silahkan Anda buka video yang telah Anda download.
- Selamat menonton video kesukaan Anda.
Nah, begitu cara mudah untuk mendownload video di google chrome pada HP Android Anda, mudah bukan? Atau masih terasa sulit? Jika Anda masih merasa kesulitan dalam mendownload video tersebut, silahkan Anda coba cara berikutnya ya. Cara download video di google chrome pada HP Android, melalui aplikasi. Silahkan Anda ikuti langkah langkah berikut ini!
- Buka aplikasi google chrome pada HP Android Anda, jika belum punya di download terlebih dahulu ya melalui google play store.
- Siapkan link video yang ingin Anda unduh atau download.
- Buka google chrome, dan silahkan kunjungi situs yang menyediakan layanan download video secara gratis.
- Kemudian, paste atau salin link video yang sudah Anda copy
- Silahkan pilih format video yang Anda inginkan, MP4 720, MP4 360, atau MP4 1080, semakin kecil format video yang Anda pilih, maka kualitas video tersebut semakin buruk, begitu sebaliknya, jika format video yang Anda pilih tinggi maka kualitas videonya pun semakin bagus
- Jika Anda sudah pilih formatnya, maka klik download, atau bisa juga saat Anda menekan format video, video tersebut akan terdownload secara otomatis.
- Tunggu proses download selesai.
- Jika sudah selesai, dan keluar notif atau pemberitahuan bahwa video Anda telah berhasil di download
- Silahkan buka video tersebut, dan selamat menonton.
Cara Mendownload Video dari Google Chrome ke Galeri
Untuk mengunduh video di Google Chrome di perangkat Android, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
1. Buka Video yang Ingin Diunduh:
- Buka Google Chrome di perangkat Android Anda.
- Masuk ke situs web atau platform di mana video tersebut tersedia.
2. Putar Video:
- Mulai putar video yang ingin Anda unduh.
3. Tekan dan Tahan Video:
- Tekan dan tahan video tersebut untuk membuka menu opsi.
4. Pilih ‘Download Link’ atau ‘Save Video’ (Tergantung Situsnya):
- Di menu opsi, pilih opsi yang berhubungan dengan mengunduh video. Pada beberapa situs, ini bisa disebut “Download Link” atau “Save Video”.
5. Konfirmasi Unduhan (Jika Diminta):
- Beberapa situs atau platform mungkin akan meminta konfirmasi unduhan. Jika demikian, pilih “Unduh” atau “Ok”.
6. Tunggu Proses Unduhan:
- Biarkan proses unduhan selesai. Hal ini dapat memakan waktu tergantung pada ukuran dan kualitas video.
7. Buka Folder Unduhan:
- Setelah unduhan selesai, buka aplikasi pengelola file atau buka folder “Downloads” di perangkat Anda untuk menemukan video yang telah diunduh.
8. Putar Video (Opsional):
- Sekarang, Anda dapat memutar video dari folder unduhan di perangkat
Mudah bukan mendownload video melalui google chrome di HP android? Anda dapat memilih mengunduh video langsung melalui google chrome, atau melalui perantara situs yang akan membantu Anda mendownload video di google chrome. Semoga artikel dari hanson.co.id mengenai cara download video di google chrome Android, bermanfaat bagi Anda.